Rabu, 16 Februari 2011

BACKUP TWITTER DENGAN TWEETBACKUP


Category : Tips N Trik

--// Introduction

Jika anda khawatir terjadi sesuatu hal dengan account twitter anda,sehingga anda tidak bisa mengakses kembali account anda,jangan khawatir. Meskipun mungkin di dalam account twitter anda berisi informasi penting,namun tetap bisa di backup menggunakan Tweerbackup

--// Tutorial

  1. LOGIN ke account twitter anda http://www.twitter.com/ lalu arahkan browser anda ke alamat http://www.tweetbackup.com/. Klik tombol Sign Up Now ! Using Twitter.
  2. Klik tombol ALLOW untuk mengizinkan penggunaan tweetbackup.
  3. Isikan alamat email account twitter anda,lalu klik tombol SIGN UP !
  4. Check inbox email anda,klik link konfirmasi yang diberikan oleh tweetbackup untuk memverifikasi. Jika sudah,buka kembali tweetbackup dan login menggunakan account twitter anda dan lihat,proses backup twitter anda sudah dibackup secara langsung.
  5. Untuk melihat data-data apa saja yang sudah di backup,klik tombol VIEW POSTS. Disana tertera komentar yang anda lakukan di account twitter lengap dengan waktu postingnya.
  6. Anda dapat mengekspor hasil backup ke dalam format ( CSV,RSS,TEXT,dan HTML )

--// Thanks To :

Terima kasih kepada ALLAH S.W.T yang telah memberikan hidayah,nikmat,serta anugrahnya.
Terima kasih Kepada keluarga & orang tua atas support nya ^.^
Terima kasih kepada mY chemical giRL ( Dian Distriosi ) atas support serta inspirasinya.. Love u fuLL bebz..
Terima kasih juga kepada semua teman-teman komunitas IT (baik undergraound maupun uperground) atas informasinya.
Terima kasih kepada semua pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu..

Sumber : Majalah PCMILD edisi 17/2010 * 26 Agustus-15 September 2010
~~systemroot.exe~~

0 komentar:


:: sYst34mr00t :: © 2008. Free Blogspot Templates Sponsored by: Tutorial87 Commentcute